Limapuluh Kota,Liputansumbar.com-Rumah Sakit Umum Dr Achmad Darwis terletak di Suliki Kabupaten Limapuluh Kota dengan Berwawasan Ligkungan Yang Baik Sehingga Mampu memberikan layanan Kesehatan yang Terbaik,Profesional,Terpecaya dan memuaskan Pelangan.
Dalam melaksanakan Kegiatan dan Operasional RSUD Dr.Achmad Darwis Memiliki Izin Operasional, berdasarkan keputusan Kepala Badan Penanam Modal dan Perizinan Terpadu No 001/QPRBPMPPT-LK/IV/2016.