Himpunan Bersatu Teguh Cabang Payakumbuh Terima Kunjungan Konsuler RRC

- Jurnalis

Selasa, 25 Februari 2025 - 12:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Payakumbuh, liputansumbar

Himpunan Bersatu Teguh (HBT) Cabang Payakumbuh menerima kunjungan Konsuler di ke Dutaan Republik Rakyat China (RRC) di Jakarta, Zen Wang Da. Dalam kunjungan tersebut, rombongan disambut langsung oleh pengurus HBT Payakumbuh dengan didampingi oleh mantan Wali Kota Payakumbuh, Yosrizal Zein.25/2-2025

Menurut Thomas Wiryo Pranoto, kunjungan Zen Wang Da ke Payakumbuh merupakan bagian dari rangkaian perjalanan setelah sebelumnya mengunjungi Kota Padang dan Bukittinggi. Salah satu agenda penting dalam kunjungan ini adalah singgah di Rumah Potong Hewan (RPH) di Batang Agam, yang telah ditetapkan sebagai Cagar Budaya.

Baca Juga :  Pemko Payakumbuh Resmikan IPLT Unit II, Kapasitas Pengolahan Limbah Domestik Meningkat Dua Kali Lipat

RPH Batang Agam memiliki nilai sejarah yang penting dan menjadi salah satu aset budaya yang dilestarikan di Payakumbuh. Kunjungan Zen Wang Da ke lokasi ini menunjukkan perhatian terhadap warisan budaya.

Selain itu, pertemuan antara HBT Payakumbuh dan Konsuler RRC ini diharapkan dapat mempererat hubungan antara komunitas Tionghoa di Payakumbuh dengan membuka peluang kerja sama di berbagai bidang, terutama di sektor Pendidikan dan budaya.

Baca Juga :  Jelang Lebaran 1446 H," Pangkalan LPG Siaga"Stok GAS 3 Kg di Payakumbuh dan Limapuluh Kota Dipastikan Aman

Kunjungan ini menjadi momentum penting dalam memperkuat hubungan bilateral serta mengenalkan potensi Kota Payakumbuh. (ws)

Berita Terkait

DPW NasDem Sumbar Resmi Lantik Pengurus DPD–DPC Payakumbuh, Fadly Amran Tekankan Soliditas Kader
Payakumbuh Raih Anugerah Upakarya Wanua Nugraha, Bukti Keberhasilan Pembinaan Kelurahan
Percepatan Pembangunan Eks Pasar Blok Barat, Pemko Payakumbuh Gandeng Kementerian Perdagangan dan PUPR RI
Pemko dan Pemangku Adat Capai Titik Temu Regulasi Pembangunan Eks Pasar Payakumbuh Disepakati
Fenomena Sinkhole Muncul di Sawah Pombatan Situjuah Batua, Warga Sebut “Sawah Luluih”
Riuh Tawa Balita Warnai Lintasan Biru Pushbike Competition Nasional di Payakumbuh
Wali Kota Zulmaeta Lantik 1.034 PPPK Paruh Waktu 2025, Perkuat Layanan Publik Kota Payakumbuh
Pembangunan Eks Pasar Blok Barat Payakumbuh Temui Titik Terang
Berita ini 527 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 16:23 WIB

DPW NasDem Sumbar Resmi Lantik Pengurus DPD–DPC Payakumbuh, Fadly Amran Tekankan Soliditas Kader

Kamis, 15 Januari 2026 - 20:20 WIB

Payakumbuh Raih Anugerah Upakarya Wanua Nugraha, Bukti Keberhasilan Pembinaan Kelurahan

Senin, 12 Januari 2026 - 18:39 WIB

Percepatan Pembangunan Eks Pasar Blok Barat, Pemko Payakumbuh Gandeng Kementerian Perdagangan dan PUPR RI

Senin, 5 Januari 2026 - 20:20 WIB

Pemko dan Pemangku Adat Capai Titik Temu Regulasi Pembangunan Eks Pasar Payakumbuh Disepakati

Minggu, 4 Januari 2026 - 12:43 WIB

Fenomena Sinkhole Muncul di Sawah Pombatan Situjuah Batua, Warga Sebut “Sawah Luluih”

Berita Terbaru