Polres Payakumbuh dan Diskoperindag Lakukan Sidak Minyak Goreng

- Jurnalis

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Payakumbuh, liputansumbar

Dinas Koperasi dan UKM Kota Payakumbuh,bidang Pengawas Perdagangan, bersama tim Satreskrim Polres Payakumbuh melakukan inspeksi mendadak (sidak) terhadap isu minyak goreng di sejumlah agen yang ada di Kota Payakumbuh.12/3-2025

Dalam sidak tersebut, tim menemukan minyak goreng merek Minyak Kita dengan takaran yang sesuai standar. Setelah dilakukan Tera Ulang Hal ini menepis kekhawatiran masyarakat terkait dugaan penyusutan volume minyak goreng yang beredar di pasaran.

Kasat Reskrim Polres Payakumbuh yang memimpin langsung AKP Doni Pramadona sidak pada Selasa (12/3/2025) menegaskan bahwa hasil pemeriksaan menunjukkan minyak goreng yang beredar di Payakumbuh aman dan tidak mengalami pengurangan isi.

Baca Juga :  Sold Out..!! Lapak Pasar Pabukoan Payakumbuh Ludes Jelang Ramadhan 1446 H

“Kami memastikan bahwa minyak goreng yang dijual di pasaran sesuai dengan standar dan tidak mengalami penyusutan. Hasil sidak di beberapa agen besar, termasuk gudang H. Anas,Gudang Lawe menunjukkan bahwa takaran Minyak Kita tetap sesuai ketentuan,” jelas Dolli dari Dinas Koperindag Kota Payakumbuh.

Dengan hasil sidak ini, masyarakat diimbau untuk tetap tenang dan tidak khawatir terkait kualitas dan kuantitas minyak goreng yang beredar di Kota Payakumbuh. Pihak berwenang juga akan terus melakukan pemantauan guna memastikan distribusi minyak goreng berjalan dengan baik dan sesuai aturan.(ws)

Berita Terkait

Wako Zulmaeta Dorong Masyarakat Kota Payakumbuh untuk Terdaftar dalam Program JKN
Wawako Elzadaswarman, bersama Tim Safari Ramadhan (TSR) II Pemko Payakumbuh mengunjungi Masjid Al Husna
Wako Payakumbuh Zulmaeta menyerahkan bantuan pembangunan sebesar Rp50 juta untuk Masjid Al-Falah
Wako Zulmaeta Kunjungi Makodim 0306/50 Kota, Perkuat Sinergi Pemko Payakumbuh dan TNI
Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta Minta Enam Hal Diprioritaskan dalam Musrenbang Terintegrasi
Polres Payakumbuh Tangkap Tersangka Penyelewengan BBM Bersubsidi
Owner Café Ribian Dilaporkan ke Polres Payakumbuh Dugaan Penganiayaan Terhadap Pensiunan Guru
Wali Kota dan Wakil Wali Kota Payakumbuh Bersilaturahmi dengan Kapolres, Bahas Sinergi dan Kamtibmas
Berita ini 1,222 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:01 WIB

Polres Payakumbuh dan Diskoperindag Lakukan Sidak Minyak Goreng

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:43 WIB

Wako Zulmaeta Dorong Masyarakat Kota Payakumbuh untuk Terdaftar dalam Program JKN

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:30 WIB

Wawako Elzadaswarman, bersama Tim Safari Ramadhan (TSR) II Pemko Payakumbuh mengunjungi Masjid Al Husna

Rabu, 12 Maret 2025 - 12:15 WIB

Wako Payakumbuh Zulmaeta menyerahkan bantuan pembangunan sebesar Rp50 juta untuk Masjid Al-Falah

Rabu, 12 Maret 2025 - 09:32 WIB

Wali Kota Payakumbuh Zulmaeta Minta Enam Hal Diprioritaskan dalam Musrenbang Terintegrasi

Berita Terbaru

Hukum dan Kriminal

Polres Payakumbuh dan Diskoperindag Lakukan Sidak Minyak Goreng

Rabu, 12 Mar 2025 - 13:01 WIB